Akun
guest@beritabali.com

Beritabali ID:


Langganan
logo
Beritabali Premium Aktif

Nikmati akses penuh ke semua artikel dengan Beritabali Premium




Konsumsi Ikan Masyarakat Bali Rendah

denpasar

Senin, 15 Agustus 2011, 18:13 WITA Follow
Beritabali.com

beritabali.com

IKUTI BERITABALI.COM DI GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, DENPASAR.

Tingkat konsumsi ikan masyarakat Bali masuk dalam kategori rendah. Dimana secara rata-rata tingkat konsumsi ikan masyarakat bali hanya 28 kilogram per kapita pertahun, padahal secara nasional tingkat konsumsi ikan sebesar 31 kilogram per kapita per tahun.

 Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Bali Anak Agung Gede Asmara Kusuma di sela-sela gerakan gemar makan ikan di Denpasar (15/8) menyampaikan masih rendahnya tingkat konsumsi ikan masyarakat Bali salah satunya akibat masih rendahnya daya produksi ikan di Bali.

“Karena tingkat konsumsi ikan kita masih kurang, produksinya masih kita datangkan dari luar Bali juga, ekspor hanya khusus untuk ikan tuna kita ekspor, untuk memenuhi konsumsi belum bisa, masih harus diproduksi lagi lebih banyak, memang kita belum memasyarakatkan makan ikan,” kata Anak Agung Gede Asmara Kusuma.

 



Asmara Kusuma menyebutkan selama semester pertama tahun ini total produksi perikanan Bali hanya mencapai 72 ribu ton. Kini sedang dikembangkan optimalisasi perikanan budidaya untuk memenuhi kebutuhan ikan di Bali. 

 

Beritabali.com

Berlangganan BeritaBali
untuk membaca cerita lengkapnya

Lanjutkan

Reporter: bbn/net



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami