Akun
guest@beritabali.com
Beritabali ID: —
Langganan

Beritabali Premium Aktif
Nikmati akses penuh ke semua artikel dengan Beritabali Premium
Strategi Pelaku Pariwisata Hadapi Penurunan Kunjungan Wisman
Sabtu, 31 Agustus 2019,
09:00 WITA
Follow
IKUTI BERITABALI.COM DI
GOOGLE NEWS
BERITABALI.COM, DENPASAR.
Beritabali.com, Badung. Meski jumlah wisatawan mengalami penurunan ke Bali tetapi, salah satu pelaku industri perhotelan di kawasan Badung tetap optimis mampu memenuhi kamar hotel.
[pilihan-redaksi]
Menurut Director Berry Glee n Berry Bizz, Anthony Pribudi, Jumat (30/8) di Badung mengatakan hal itu bisa disiasati tentunya dengan cara menawarkan perbedaan kepada para wisatawan serta melakukan kolaborasi.
Menurut Director Berry Glee n Berry Bizz, Anthony Pribudi, Jumat (30/8) di Badung mengatakan hal itu bisa disiasati tentunya dengan cara menawarkan perbedaan kepada para wisatawan serta melakukan kolaborasi.
"Perbedaan dan kolaborasi itu yang kami lakukan, meskipun dikatakan wisatawan turun. Salah satu agar dapat berbeda adalah dengan service yang harus berbeda juga. Kemudian sesuatu yang kita lakukan secara bersama, tentu akan optimis menghadapi turunnya jumlah wisatawan tersebut," jelasnya.
Menurutnya wisatawan datang ke Bali tentu juga ingin mencari hiburan dan kesenangan maka hal itu penting untuk dipenuhi.
"Bikin tamu Happy tentu tamu akan semakin senang, dan kemungkinan akan datang dan datang lagi ke Bali," katanya sembari menambahkan dalam kondisi seperti ini Pemerintah juga harus tetap melakukan promosi. (bbn/aga/rob)
Berita Premium
Reporter: bbn/aga
Berita Terpopuler
01
02
03
04
05
Bajang Karangasem Tewas Tertabrak Truk di Depan Depo Pertamina Antiga
Dibaca: 3047 Kali
ABOUT BALI

Film Dokumenter Hidupkan Kembali Sejarah Tari Kecak di Bedulu
Senin, 22 September 2025

Makna Tumpek Landep Menurut Lontar Sundarigama
Sabtu, 20 September 2025

Tari Sanghyang Dedari Nusa Penida Diajukan Jadi Warisan Budaya Tak Benda
Sabtu, 23 Agustus 2025

Mengenal Tetebasan Gering, Topik Menarik di Festival Lontar Karangasem
Jumat, 30 Mei 2025

29 Pasangan Ikuti Nikah Massal di Pengotan
Kamis, 15 Mei 2025